1. Apa definisi dari VLAN?
A. Satu perangkat pada satu LAN atau lebih yang di konfigurasikan ( menggunakan perangkat lunak pengelolaan ) sehingga tidak dapat berkomunikasi seperti halnya bila perangkat tersebut terhubung ke jalur yang sama.
B. Sekelompok perangkat pada satu LAN atau lebih yang di konfigurasikan ( menggunakan perangkat lunak pengelolaan ) sehingga dapat berkomunikasi seperti halnya bila perangkat tersebut terhubung ke jalur yang sama, padahal sebenarnya perangkat tersebut berada pada sejumlah segmen LAN yang berbeda.
C. Salah satu perangkat jaringan
D. Sebuah jenis komunikasi secara tidak langsung
E. Merupakan teknologi dalam jaringan antarmuka
2. Kegunaan VLAN adalah…
A. Mengsegmentasikan LAN dalam satu switch
B. Membuat jaringan yang berbeda
C. Mengirimkan data
D. Membuat ip address
E. Mengatasi adanya Botlenecks
3. Keuntungan dari penggunaan VLAN adalah ?
A. Biaya membuat jaringan menjadi lebih mahal.
B. Keamanan data tidak terjamin.
C. Berguna untuk Menurunkan Kinerja atau perfomansi LAN agar tidak stabil.
D. Untuk menghindarkan dari collusion IP atau Tabrakan IP
E. Manajemen jaringan menjadi lebih sulit.
4. Apa yang di maksud dengan Trunk ?
A. Merupakan Penyedia akses jaringan untuk banyak klien dengan berbagi satu set ( peraturan )atau juga sebagai penghubung beberapa VLAN yang sama tetapi pada switch yang berbeda.
B. Peristiwa Macetnya aliran / pemrosesan data.
C. Peristiwa cepatnya data mengalir.
D. Suatu layanan jaringan yang berfungsi untuk memperlambat jaringan
E. Merupakan pesan Kesalahan yang ada pada switch.
5. Berikut ini merupakan kelebihan dari switch, kecuali ?
A. Dapat menentukan alamat tujuan dan sumber paket.
B. Dapat meneruskan paket data dengan cepat dan tepat.
C. Lebih baik dari pada HUB.
D. Bisa menghubungkan dua IP yang berbeda.
E. Dapat memeriksa dan menganalisa paket-paket data yang diterima sebelum diteruskan ke alamat tujuan.
6. Aplikasi Yang dapat kita pakai untuk membuat simulasi jaringan adalah ?
A. Adobe Flash
B. Media Player
C. Cisco Packet Tracer
D. Corel Draw
E. Notepad ++
7. Perhatikan gambar berikut ini
Jenis kabel yang digunakan untuk menghubungkan antara router dan switch adalah ….
A. Rollover
B. Straight
C. Crossover
D. Console
E. Auxiliary
8. Yang dikembalikan ke suatu port apabila tidak dalam bentuk trunking dan untagged, merupakan pengertian .....
A. Default VLAN
B. Data VLAN
C. Voice VLAN
D. Management VLAN
E. Native VLAN
9. Agar komputer berkomunikasi pada VLAN yang sama setiap komputer harus memiliki ....
A. Alamat IP dan Subnetmask
B. Alamat email
C. Alamat Ip dan Router
D. Alamat email dan Subnetmask
E. Server dan Client
10. Mekanisme interaksi dengan sistem operasi atau perangkat lunak komputer dengan mengetikkan perintah untuk menjalankan tugas tertentu adalah ....
A. CMD
B. metasploit
C. CLI
D. Terminal
E. Root Terminal
11. Perintah yang digunakan setelah “switchport mode access” untuk mengkoneksikan port ke vlan adalah…
A. switchport mode trunk
B. switchport access mode
C. switchport access vlan
D. interface fastEtherner
E. switchport mode trunk allowed vlan all
12. Sebuah perintah untuk keluar dari mode exec adalah…
A. logout
B. exit
C. no
D. reload
E. clear
13. Suatu vlan dikatakan berhasil jika…
A. Vlan tersebut mempunyai setidaknya 2 pc yang saling terhubung
B. Dapat ter-ping dari semua vlan
C. IP masing – masing pc sama
D. Semua pc dapat terhubung melalui vlan yang berbeda
E. Vlan yang sama dapat saling di ping, sedangkan yang berbeda tidak akan ter-ping
14. Perintah untuk mengizinkan mode trunk pada switch adalah…
A. switchport mode access
B. switchport trunk access
C. switchport mode trunk
D. switchport access trunk
E. switchport access vlan
15. jika sebelumnya mempunyai jaringan LAN yang cukup besar dan dibagi menjadi vlan maka.
A. Trafik broadcast hanya akan dikirim sesuai dengan VLAN masing-masing. Memudahkan dalam pengelolaan jaringan.
B. Trafik broadcast hanya akan dikirim sesuai dengan VLAN masing-masing. Memudahkan dalam pengelolaan computer.
C. Trafik broadcast hanya akan dikirim sesuai dengan VLAN masing-masing. Memudahkan dalam teknik.
D. Trafik broadcast hanya akan dikirim sesuai dengan VLAN masing-masing. Memnudahkan dalam pengelolaan trunking.
E. Trafik broadcast hanya akan dikirim sesuai dengan VLAN masing-masing. Memnudahkan dalam VLAN.
16. Perhatikan potongan baris konfigurasi berikut ini
Switch> ........
Switch#vlan database
Switch(vlan)#vlan 10 name jacka
VLAN 10 added:
Name: jacka
Switch(vlan)#vlan 20 name santosa
VLAN 20 added:
Name: santosa
Switch(vlan)#exit
APPLY completed.
Exiting
Switch#
Titik titik diatas dilengkapi dengan kalimat …
A. Enable
B. Config terminal
C. Vlan
D. Vlan ID
E. VLAN name
17. Perintah yang digunakan untuk menghapus VLAN adalah …
A. Switch(config)#no vlan name
B. Switch#no vlan vlan_number
C. Switch(config)#no vlan vlan_number
D. Switch(config)#vlan vlan_number
E. Switch(config)#vlan delete
18. #show vlan brief” adalah sebuah perintah pada switch untuk,,,
A. melihat konfigurasi vlan yang terpasang pada switch
B. melihat perintah – perintah pada switch
C. melihat jumlah port yang terhubung
D. melihat apakah vlan sudah terhubung dengan client
E. melihat history perintah vlan
19. Vlan adalah singkatan dari...
A. Virtual Local Area Netwok
B. Virtual Local Area Network
C. Virtual Local Area Network
D. Virtual Local Access Network
E. Virtual Lan Area Networking
20. Switch termasuk pada salah satu perangkat jaringan yang bekerja pada Pemodelan OSI Layer, tepatnya pada layer ke?
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
21. Ketika Menggunakan IP 192.168.1.1/24 maka Traffic Subnet yang di Gunakan adalah?
A. 255.255.255.254
B. 255.255.255.224
C. 255.255.255.190
D. 255.255.255.164
E. 255.255.255.0
22. Jenis gateway yang mengintegrasikan perangkat nirkabel seperti laptop, PDA, dan telpon seluler dengan jaringan kabel adalah ...
A. Internet Gateway
B. Lan Gateway
C. Wireless Gateway
D. Sms Gateway
E. Email Gateway
23. Struktur yang benar untuk alamat kelas B adalah ...
A. Dimulai dari nomor 127 dengan subnet mask 255.255.255.0
B. Dimulai dari nomor 127 dengan subnet mask 255.255.0.0
C. Dimulai dari nomor 128 dengan subnet mask 255.255.0.0
D. Dimulai dari nomor 12 dengan subnet mask 255.0.0.0
E. Dimulai dari nomor 128 dengan subnet mask 255.0.0.0
24. Hardware yang mengarahkan paket data diantara jaringan komputer yang berbeda adalah ...
A. Gateway
B. Server
C. Repeater
D. Router
E. Switch
25. Kemampuan protokol routing untuk membagi informasi jaringan dengan router lainnya dengan menggunakan protokol routing yang sama adalah pengertian dari ....
A. Router
B. Komputer
C. NIC
D. Network Discovery
E. OSI
26. Ukuran yang digunakan sebagai indikasi penggunaan rute sehingga menjadi rute yang terbaik di antara banyak rute tujuan adalah ...
A. Interface
B. Router
C. Next Hop
D. Algoritma
E. Metrix
27. Berikut ini adalah alasan untuk memutus jaringan menjadi dua segmen dengan router adalah …
A. Untuk membuat domain broadcast sedikit
B. Untuk membuat domain broadcast lebih banyak
C. Untuk membuat satu broadcast domain besar
D. Untuk menghentikan satu segmen, siaran AOS dari yang dikirim ke segmen kedua
E. IP address
28. Cara terhubung ke router menggunakan hyper terminal yaitu …
A. Hubungkan port ethernet dari host anda untuk antarmuka Ethernet dari router menggunakan kabel yang konsol
B. Menggunakan port Com dari host anda untuk antarmuka Ethernet dari router dengan menggunakan langsung melalui kabel
C. Hubungkan port Ethernet dari host anda ke port consol dari router menggunakan kabel crossver
D. Menggunakan port COM dari host Anda ke port konsol dari router menggunakan kabel konsol
E. Menghubungkkan port COM dari host Anda ke port konsol dari router menggunakan kabel yang straight
29. Routing table pada router berfungsi untuk …
A. Menyimpan konfigurasi hardware router
B. Menyimpan konfigurasi IP yang masuk dan keluar router
C. Menampung data yang masuk router
D. Mengolah data yang akan dikirim ke router
E. Menampilkan seluruh informasi yang dilakukan oleh router
30. Pengertian Router sebagai perangkat jaringan yang aktif dan intelegent adalah
A. Merupakan perangkat yang aktif dalam pengiriman data
B. Dapat dijadikan sebagai Access Point
C. Perangkat yang dibuat dengan konsep kecerdasan buatan
D. secara otomatis mendeteksi dan mengkonfigurasi jika ada perubahan jaringan
E. Perubahan setting dapat dilakukan dengan mudah
31. Pernyataan yang benar tentang Routing langsung dan Routing tidak langsung adalah
A. Routing langsung terdiri dari host-host yang berfungsi sebagai router
B. Routing langsung terdiri dari host-host yang berbeda subnetnya
C. Routing tidak langsung memerlukan host tambahan sebagi router
D. Routing tidak langsung diterapkan di jaringan yang sederhana
E. Routing langsung membutuhkan lebih dari kartu jaringan pada host yang dijadikan router
32. Penambahan router pada static routing akan menimbulkan kerepotan seorang admin, karena
A. Admin harus memeriksa seluruh aktifitas router
B. Lalu lintas data tidak stabil
C. Diperlukan penggantian kartu ethernet
D. Admin harus menambahkan data pada routing table
E. Spesifikasi hardware harus ditingkatkan
33. Dibawah ini adalah keuntungan menggunakan routing static,kecuali …
A. Meringankan kinerja processor router
B. Tidak ada bandwidth yang digunakan untuk pertukaran informasi dari table isi routing pada saat pengiriman paket
C. Routing dinamis lebih aman daripada routing statis
D. Routing statis lebih aman dari routing dynamis
E. Routing statis kebal dari segala usaha hacker untuk men spoof dengan tujuan membajak trafik
34. CLI adalah kependekan dari …
A. Command line internet
B. Command line interfaces
C. Command LAN internet
D. Command LAN interfaces
E. Cisco line interfaces
35. Berikut ini yang bukan merupakan kerugian dari routing statis adalah …
A. Administrator jaringan harus mengetahui semua informasi dari masing-masing router yang digunakan
B. Hanya dapat digunakan untuk jaringan berskala kecil
C. Administrasinya cukup rumit dibanding routing dinamis, terlebih jika banyak router yang harus diknfigurasi secara manual
D. Rentan terhadap kesalahan saat entri data routing statis yang dilakukan secara manual
E. Dapat digunakan pada jaringan yang besar
36. Perintah di dalam CLI Swith untuk masuk kedalam konfigurasi adalah...
A. Switch>enable
B. Switch>show
C. Switch>login
D. Switch#configure console
E. Switch#configure terminal
37. Untuk melengkapi secara otomatis perintah yg kita ketik di dalam switch, kita harus menekan...
A. TAB
B. Space
C. Enter
D. F4
E. CTRL
38. Salah satu dari keunggulan TRUNK adalah...
A. Dapat memperluas jaringan
B. Dapat mengakses PC yg lain
C. Dapat meningkatkan keamanan
D. Dapat mempercepat Bandwidth
E. Dapat membatasi Akses
39. Untuk menampilkan perangkat trunk pada switch gunakan perintah…
A. show trunk brief
B. show interface trunk
C. switchport mode trunk
D. interface trunk
E. show running trunk
40. Pada IP 192,168.29.30 yg disebut host id adalah…
A. 192
B. 168
C. 29
D. 30
E. 192.168
41. Pada IP 187.168.11.12 yg disebut network id adalah…
A. 187
B. 168
C. 187.168
D. 11
E. 12
42. Pemasangan kabel secara straight pada kabel UTP digunakan untuk menghubungkan …
A. komputer dengan printer
B. komputer dengan hub/switch
C. switch dengan router
D. hub dengan repeater
E. komputer dengan computer
43. Sebuah jaringan LAN dengan alamat IP 192.168.20.56/28, maka alamat networknya adalah …
A. 192.168.20.16
B. 192.168.20.32
C. 192.168.20.48
D. 192.168.20.63
E. 192.168.20.64
44. Kabel UTP adalah kabel sebagai media transmisi dalam jaringan Local Area Network atau LAN. Kabel UTP memiliki rangkaian kabel yang saling terpilin satu dengan lain. Secara umum, kabel UTP terdiri dari …. Pasang kabel yang berpilin.
A. 1
B. 2
C. 4
D. 8
E. 10
45. Sebuah server mempunyai IP Address 200.100.4.65/26. Agar klien dapat mengakses server tersebut, IP Address di klien adalah ...
A. 200.100.4.63
B. 200.100.4.127
C. 200.100.4.69
D. 200.100.4.64
E. 200.100.6.68
46. Perangkat Jaringan yang memiliki fungsi utama untuk membagi atau mendistribusikan IP address, baik itu secara statis ataupun DHCP kepada semua komputer yang terhubung ke perangkat tersebut. Sehigga setiap komputer dapat memungkinan setiap komputer untuk saling terhubung serta melakukan komunikasi, baik itu pada LAN atau internet adalah …
A. NIC
B. Switch
C. Router
D. HUB
E. Wifi
47. Perhatikan gambar berikut ini!
Jumlah potongan kabel, jenis kabel, dan jumlah konektor RJ-45 untuk implementasi topologi diatas adalah
A. 5,UTP,8
B. 6,UTP,12
C. 5,UTP,10
D. 6,UTP,12
E. 7,UTP,14
48. Perhatikan beberapa baris perintah berikut
switch>enable
Switch#conf t
Switch(config)#vlan 10
Switch(config-vlan)#name XI TKJ2
Switch(config-vlan)#exit
Perintah diatas merupakan perintah pada switch yang digunakan untuk…
A. Membuat password console
B. Membuat enable password
C. Membuat password telnet
D. Mengganti nama hostname
E. Mengganti nama vlan
49. Manakah konfigurasi routing static yang benar ….
A. Router# ip route 192.168.1.0 255.255.255.0 10.10.10.1
B. Router(config)# ip route 192.168.1.64 255.255.255.128 10.10.10.1
C. Router(config)# ip route 192.168.1.16 255.255.255.0 10.10.10.1
D. Router(config)# ip route 192.168.1.192 255.255.255.224 10.10.10.1
E. Router(config)# no ip route 192.168.1.128 255.255.255.128 10.10.10.1
50. Untuk menghubungkan kabel console ke pc administrator sebaiknya menggunakan port...
A. FastEthernet
B. RS 232
C. HDMI
D. USB
E. Telepon
A. Satu perangkat pada satu LAN atau lebih yang di konfigurasikan ( menggunakan perangkat lunak pengelolaan ) sehingga tidak dapat berkomunikasi seperti halnya bila perangkat tersebut terhubung ke jalur yang sama.
B. Sekelompok perangkat pada satu LAN atau lebih yang di konfigurasikan ( menggunakan perangkat lunak pengelolaan ) sehingga dapat berkomunikasi seperti halnya bila perangkat tersebut terhubung ke jalur yang sama, padahal sebenarnya perangkat tersebut berada pada sejumlah segmen LAN yang berbeda.
C. Salah satu perangkat jaringan
D. Sebuah jenis komunikasi secara tidak langsung
E. Merupakan teknologi dalam jaringan antarmuka
2. Kegunaan VLAN adalah…
A. Mengsegmentasikan LAN dalam satu switch
B. Membuat jaringan yang berbeda
C. Mengirimkan data
D. Membuat ip address
E. Mengatasi adanya Botlenecks
3. Keuntungan dari penggunaan VLAN adalah ?
A. Biaya membuat jaringan menjadi lebih mahal.
B. Keamanan data tidak terjamin.
C. Berguna untuk Menurunkan Kinerja atau perfomansi LAN agar tidak stabil.
D. Untuk menghindarkan dari collusion IP atau Tabrakan IP
E. Manajemen jaringan menjadi lebih sulit.
4. Apa yang di maksud dengan Trunk ?
A. Merupakan Penyedia akses jaringan untuk banyak klien dengan berbagi satu set ( peraturan )atau juga sebagai penghubung beberapa VLAN yang sama tetapi pada switch yang berbeda.
B. Peristiwa Macetnya aliran / pemrosesan data.
C. Peristiwa cepatnya data mengalir.
D. Suatu layanan jaringan yang berfungsi untuk memperlambat jaringan
E. Merupakan pesan Kesalahan yang ada pada switch.
5. Berikut ini merupakan kelebihan dari switch, kecuali ?
A. Dapat menentukan alamat tujuan dan sumber paket.
B. Dapat meneruskan paket data dengan cepat dan tepat.
C. Lebih baik dari pada HUB.
D. Bisa menghubungkan dua IP yang berbeda.
E. Dapat memeriksa dan menganalisa paket-paket data yang diterima sebelum diteruskan ke alamat tujuan.
6. Aplikasi Yang dapat kita pakai untuk membuat simulasi jaringan adalah ?
A. Adobe Flash
B. Media Player
C. Cisco Packet Tracer
D. Corel Draw
E. Notepad ++
7. Perhatikan gambar berikut ini
Jenis kabel yang digunakan untuk menghubungkan antara router dan switch adalah ….
A. Rollover
B. Straight
C. Crossover
D. Console
E. Auxiliary
8. Yang dikembalikan ke suatu port apabila tidak dalam bentuk trunking dan untagged, merupakan pengertian .....
A. Default VLAN
B. Data VLAN
C. Voice VLAN
D. Management VLAN
E. Native VLAN
9. Agar komputer berkomunikasi pada VLAN yang sama setiap komputer harus memiliki ....
A. Alamat IP dan Subnetmask
B. Alamat email
C. Alamat Ip dan Router
D. Alamat email dan Subnetmask
E. Server dan Client
10. Mekanisme interaksi dengan sistem operasi atau perangkat lunak komputer dengan mengetikkan perintah untuk menjalankan tugas tertentu adalah ....
A. CMD
B. metasploit
C. CLI
D. Terminal
E. Root Terminal
11. Perintah yang digunakan setelah “switchport mode access” untuk mengkoneksikan port ke vlan adalah…
A. switchport mode trunk
B. switchport access mode
C. switchport access vlan
D. interface fastEtherner
E. switchport mode trunk allowed vlan all
12. Sebuah perintah untuk keluar dari mode exec adalah…
A. logout
B. exit
C. no
D. reload
E. clear
13. Suatu vlan dikatakan berhasil jika…
A. Vlan tersebut mempunyai setidaknya 2 pc yang saling terhubung
B. Dapat ter-ping dari semua vlan
C. IP masing – masing pc sama
D. Semua pc dapat terhubung melalui vlan yang berbeda
E. Vlan yang sama dapat saling di ping, sedangkan yang berbeda tidak akan ter-ping
14. Perintah untuk mengizinkan mode trunk pada switch adalah…
A. switchport mode access
B. switchport trunk access
C. switchport mode trunk
D. switchport access trunk
E. switchport access vlan
15. jika sebelumnya mempunyai jaringan LAN yang cukup besar dan dibagi menjadi vlan maka.
A. Trafik broadcast hanya akan dikirim sesuai dengan VLAN masing-masing. Memudahkan dalam pengelolaan jaringan.
B. Trafik broadcast hanya akan dikirim sesuai dengan VLAN masing-masing. Memudahkan dalam pengelolaan computer.
C. Trafik broadcast hanya akan dikirim sesuai dengan VLAN masing-masing. Memudahkan dalam teknik.
D. Trafik broadcast hanya akan dikirim sesuai dengan VLAN masing-masing. Memnudahkan dalam pengelolaan trunking.
E. Trafik broadcast hanya akan dikirim sesuai dengan VLAN masing-masing. Memnudahkan dalam VLAN.
16. Perhatikan potongan baris konfigurasi berikut ini
Switch> ........
Switch#vlan database
Switch(vlan)#vlan 10 name jacka
VLAN 10 added:
Name: jacka
Switch(vlan)#vlan 20 name santosa
VLAN 20 added:
Name: santosa
Switch(vlan)#exit
APPLY completed.
Exiting
Switch#
Titik titik diatas dilengkapi dengan kalimat …
A. Enable
B. Config terminal
C. Vlan
D. Vlan ID
E. VLAN name
17. Perintah yang digunakan untuk menghapus VLAN adalah …
A. Switch(config)#no vlan name
B. Switch#no vlan vlan_number
C. Switch(config)#no vlan vlan_number
D. Switch(config)#vlan vlan_number
E. Switch(config)#vlan delete
18. #show vlan brief” adalah sebuah perintah pada switch untuk,,,
A. melihat konfigurasi vlan yang terpasang pada switch
B. melihat perintah – perintah pada switch
C. melihat jumlah port yang terhubung
D. melihat apakah vlan sudah terhubung dengan client
E. melihat history perintah vlan
19. Vlan adalah singkatan dari...
A. Virtual Local Area Netwok
B. Virtual Local Area Network
C. Virtual Local Area Network
D. Virtual Local Access Network
E. Virtual Lan Area Networking
20. Switch termasuk pada salah satu perangkat jaringan yang bekerja pada Pemodelan OSI Layer, tepatnya pada layer ke?
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
21. Ketika Menggunakan IP 192.168.1.1/24 maka Traffic Subnet yang di Gunakan adalah?
A. 255.255.255.254
B. 255.255.255.224
C. 255.255.255.190
D. 255.255.255.164
E. 255.255.255.0
22. Jenis gateway yang mengintegrasikan perangkat nirkabel seperti laptop, PDA, dan telpon seluler dengan jaringan kabel adalah ...
A. Internet Gateway
B. Lan Gateway
C. Wireless Gateway
D. Sms Gateway
E. Email Gateway
23. Struktur yang benar untuk alamat kelas B adalah ...
A. Dimulai dari nomor 127 dengan subnet mask 255.255.255.0
B. Dimulai dari nomor 127 dengan subnet mask 255.255.0.0
C. Dimulai dari nomor 128 dengan subnet mask 255.255.0.0
D. Dimulai dari nomor 12 dengan subnet mask 255.0.0.0
E. Dimulai dari nomor 128 dengan subnet mask 255.0.0.0
24. Hardware yang mengarahkan paket data diantara jaringan komputer yang berbeda adalah ...
A. Gateway
B. Server
C. Repeater
D. Router
E. Switch
25. Kemampuan protokol routing untuk membagi informasi jaringan dengan router lainnya dengan menggunakan protokol routing yang sama adalah pengertian dari ....
A. Router
B. Komputer
C. NIC
D. Network Discovery
E. OSI
26. Ukuran yang digunakan sebagai indikasi penggunaan rute sehingga menjadi rute yang terbaik di antara banyak rute tujuan adalah ...
A. Interface
B. Router
C. Next Hop
D. Algoritma
E. Metrix
27. Berikut ini adalah alasan untuk memutus jaringan menjadi dua segmen dengan router adalah …
A. Untuk membuat domain broadcast sedikit
B. Untuk membuat domain broadcast lebih banyak
C. Untuk membuat satu broadcast domain besar
D. Untuk menghentikan satu segmen, siaran AOS dari yang dikirim ke segmen kedua
E. IP address
28. Cara terhubung ke router menggunakan hyper terminal yaitu …
A. Hubungkan port ethernet dari host anda untuk antarmuka Ethernet dari router menggunakan kabel yang konsol
B. Menggunakan port Com dari host anda untuk antarmuka Ethernet dari router dengan menggunakan langsung melalui kabel
C. Hubungkan port Ethernet dari host anda ke port consol dari router menggunakan kabel crossver
D. Menggunakan port COM dari host Anda ke port konsol dari router menggunakan kabel konsol
E. Menghubungkkan port COM dari host Anda ke port konsol dari router menggunakan kabel yang straight
29. Routing table pada router berfungsi untuk …
A. Menyimpan konfigurasi hardware router
B. Menyimpan konfigurasi IP yang masuk dan keluar router
C. Menampung data yang masuk router
D. Mengolah data yang akan dikirim ke router
E. Menampilkan seluruh informasi yang dilakukan oleh router
30. Pengertian Router sebagai perangkat jaringan yang aktif dan intelegent adalah
A. Merupakan perangkat yang aktif dalam pengiriman data
B. Dapat dijadikan sebagai Access Point
C. Perangkat yang dibuat dengan konsep kecerdasan buatan
D. secara otomatis mendeteksi dan mengkonfigurasi jika ada perubahan jaringan
E. Perubahan setting dapat dilakukan dengan mudah
31. Pernyataan yang benar tentang Routing langsung dan Routing tidak langsung adalah
A. Routing langsung terdiri dari host-host yang berfungsi sebagai router
B. Routing langsung terdiri dari host-host yang berbeda subnetnya
C. Routing tidak langsung memerlukan host tambahan sebagi router
D. Routing tidak langsung diterapkan di jaringan yang sederhana
E. Routing langsung membutuhkan lebih dari kartu jaringan pada host yang dijadikan router
32. Penambahan router pada static routing akan menimbulkan kerepotan seorang admin, karena
A. Admin harus memeriksa seluruh aktifitas router
B. Lalu lintas data tidak stabil
C. Diperlukan penggantian kartu ethernet
D. Admin harus menambahkan data pada routing table
E. Spesifikasi hardware harus ditingkatkan
33. Dibawah ini adalah keuntungan menggunakan routing static,kecuali …
A. Meringankan kinerja processor router
B. Tidak ada bandwidth yang digunakan untuk pertukaran informasi dari table isi routing pada saat pengiriman paket
C. Routing dinamis lebih aman daripada routing statis
D. Routing statis lebih aman dari routing dynamis
E. Routing statis kebal dari segala usaha hacker untuk men spoof dengan tujuan membajak trafik
34. CLI adalah kependekan dari …
A. Command line internet
B. Command line interfaces
C. Command LAN internet
D. Command LAN interfaces
E. Cisco line interfaces
35. Berikut ini yang bukan merupakan kerugian dari routing statis adalah …
A. Administrator jaringan harus mengetahui semua informasi dari masing-masing router yang digunakan
B. Hanya dapat digunakan untuk jaringan berskala kecil
C. Administrasinya cukup rumit dibanding routing dinamis, terlebih jika banyak router yang harus diknfigurasi secara manual
D. Rentan terhadap kesalahan saat entri data routing statis yang dilakukan secara manual
E. Dapat digunakan pada jaringan yang besar
36. Perintah di dalam CLI Swith untuk masuk kedalam konfigurasi adalah...
A. Switch>enable
B. Switch>show
C. Switch>login
D. Switch#configure console
E. Switch#configure terminal
37. Untuk melengkapi secara otomatis perintah yg kita ketik di dalam switch, kita harus menekan...
A. TAB
B. Space
C. Enter
D. F4
E. CTRL
38. Salah satu dari keunggulan TRUNK adalah...
A. Dapat memperluas jaringan
B. Dapat mengakses PC yg lain
C. Dapat meningkatkan keamanan
D. Dapat mempercepat Bandwidth
E. Dapat membatasi Akses
39. Untuk menampilkan perangkat trunk pada switch gunakan perintah…
A. show trunk brief
B. show interface trunk
C. switchport mode trunk
D. interface trunk
E. show running trunk
40. Pada IP 192,168.29.30 yg disebut host id adalah…
A. 192
B. 168
C. 29
D. 30
E. 192.168
41. Pada IP 187.168.11.12 yg disebut network id adalah…
A. 187
B. 168
C. 187.168
D. 11
E. 12
42. Pemasangan kabel secara straight pada kabel UTP digunakan untuk menghubungkan …
A. komputer dengan printer
B. komputer dengan hub/switch
C. switch dengan router
D. hub dengan repeater
E. komputer dengan computer
43. Sebuah jaringan LAN dengan alamat IP 192.168.20.56/28, maka alamat networknya adalah …
A. 192.168.20.16
B. 192.168.20.32
C. 192.168.20.48
D. 192.168.20.63
E. 192.168.20.64
44. Kabel UTP adalah kabel sebagai media transmisi dalam jaringan Local Area Network atau LAN. Kabel UTP memiliki rangkaian kabel yang saling terpilin satu dengan lain. Secara umum, kabel UTP terdiri dari …. Pasang kabel yang berpilin.
A. 1
B. 2
C. 4
D. 8
E. 10
45. Sebuah server mempunyai IP Address 200.100.4.65/26. Agar klien dapat mengakses server tersebut, IP Address di klien adalah ...
A. 200.100.4.63
B. 200.100.4.127
C. 200.100.4.69
D. 200.100.4.64
E. 200.100.6.68
46. Perangkat Jaringan yang memiliki fungsi utama untuk membagi atau mendistribusikan IP address, baik itu secara statis ataupun DHCP kepada semua komputer yang terhubung ke perangkat tersebut. Sehigga setiap komputer dapat memungkinan setiap komputer untuk saling terhubung serta melakukan komunikasi, baik itu pada LAN atau internet adalah …
A. NIC
B. Switch
C. Router
D. HUB
E. Wifi
47. Perhatikan gambar berikut ini!
Jumlah potongan kabel, jenis kabel, dan jumlah konektor RJ-45 untuk implementasi topologi diatas adalah
A. 5,UTP,8
B. 6,UTP,12
C. 5,UTP,10
D. 6,UTP,12
E. 7,UTP,14
48. Perhatikan beberapa baris perintah berikut
switch>enable
Switch#conf t
Switch(config)#vlan 10
Switch(config-vlan)#name XI TKJ2
Switch(config-vlan)#exit
Perintah diatas merupakan perintah pada switch yang digunakan untuk…
A. Membuat password console
B. Membuat enable password
C. Membuat password telnet
D. Mengganti nama hostname
E. Mengganti nama vlan
49. Manakah konfigurasi routing static yang benar ….
A. Router# ip route 192.168.1.0 255.255.255.0 10.10.10.1
B. Router(config)# ip route 192.168.1.64 255.255.255.128 10.10.10.1
C. Router(config)# ip route 192.168.1.16 255.255.255.0 10.10.10.1
D. Router(config)# ip route 192.168.1.192 255.255.255.224 10.10.10.1
E. Router(config)# no ip route 192.168.1.128 255.255.255.128 10.10.10.1
50. Untuk menghubungkan kabel console ke pc administrator sebaiknya menggunakan port...
A. FastEthernet
B. RS 232
C. HDMI
D. USB
E. Telepon